Headlines

Macan Tutul Terjerat Jebakan Babi Hutan yang Dipasang Petani di Kalibunder Sukabumi

KALIBUNDER – Seekor Macan Tutul (Panthera Pardus Melas) tak sengaja terjerat jebakan Babi Hutan yang dipasang seorang Petani di Kampung Cikalaces, Desa Sekarsari, Kecamatan Kalibunder, Kabupaten Sukabumi, Rabu (27/12) lalu. “Macan Tutul ini terkena jebakan Babi Hutan, laporan dari warga kepada pihak kepolisian,” ujar Kapolsek Kalibunder, Resor Sukabumi Iptu Taufik Hadian melalui sambungan telepon kepada…

Read More